SEMARAKKAN RAMADHAN, SMA MUHAMMADIYAH PK GELAR TASMI’ DAN TA’LIM

SOLO – Dalam rangka mengisi bulan suci Ramadhan, SMA Muhammadiyah PK menggelar kegiatan Tasmi’ Al-Qur’an. Tasmi’ sendiri merupakan kegiatan mendengarkan bacaan Al-Qur’an yang dibacakan dan diperdengarkan serta dikoreksi dalam pelaksanaannya dalam membaca.

SEMARAKKAN RAMADHAN, SMA MUHAMMADIYAH PK GELAR TASMI’ DAN TA’LIM Read More »